Nuansa Jambi
  • Home
  • Daerah
    • Batanghari
    • Bungo
    • Kerinci
    • Kota Jambi
    • Merangin
    • Muarojambi
  • Politik
  • Ekonomi
  • Bisnis
  • Pendidikan
  • Hukum dan Kriminal
  • Olahraga
    • Otomotif
      • FORMULA1
      • MOTOGP
    • BOLA
      • LIGA CHAMPIONS
      • TIMNAS
      • Piala Dunia
  • Entertainment
    • CELEB
    • Musik
    • Kesenian
    • Kebudayaan
  • Gaya Hidup
    • Teknologi
    • Kesehatan
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
    • Batanghari
    • Bungo
    • Kerinci
    • Kota Jambi
    • Merangin
    • Muarojambi
  • Politik
  • Ekonomi
  • Bisnis
  • Pendidikan
  • Hukum dan Kriminal
  • Olahraga
    • Otomotif
      • FORMULA1
      • MOTOGP
    • BOLA
      • LIGA CHAMPIONS
      • TIMNAS
      • Piala Dunia
  • Entertainment
    • CELEB
    • Musik
    • Kesenian
    • Kebudayaan
  • Gaya Hidup
    • Teknologi
    • Kesehatan
No Result
View All Result
Nuansa Jambi
No Result
View All Result

Ditreskrimsus Polda Jambi Pantau Harga Sembako Di Pasar Angso Duo

by wijayasanca
05/04/2022
in Kota Jambi

Nuansajambi.com, Jambi – Ditreskrimsus Polda Jambi melakukan pemantauan harga pokok dipasar Angso Duo Modern, Selasa (5/4/2022).

Pantauan harga pokok dipimpin langsung oleh Direskrimsus Polda Jambi Kombes Pol Christian Thory.

Direskrimsus mengatakan pemantauan dilakukan untuk mengetahui kondisi harga dan ketersediaan stok bahan pokok penting di Jambi.

Untuk bahan Pokok sendiri, stok masih cukup dan tersedia, baik telur, daging sapi, daging ayam, bawang dan cabe.

“Harga lainnya normal, yang agak naik sedikit itu cabe, naiknya diangka 20 ribu, sehingga sekarang dijual 40 ribu perkilonya,” kata Dirreskrimsus Polda Jambi Kombes Pol Christian Thory.

Selain itu, Ditreskrimsus Polda Jambi juga memantau langsung mengenai harga dan stok minyak goreng curah di Pasar Angso Duo Modern.

Ada beberapa tempat yang didatangi untuk memastikan adanya stok minyak curah dan harga jualnya harus sesuai dengan Intruksi pemerintah penjualannya eceran tertinggi sebesar Rp15.500 perliter.

“Artinya apa yang kita harapkan, bahwa minyak goreng curah dijual sesuai dengan anjuran pemerintah rupanya dilaksanakan, dan dijual pasar angso duo ini sesuai anjuran pemerintah,” katanya.

Ditreskrimsus juga menemukan ada salah satu toko yang menjual minyak curah diatas harga eceran yang dianjurkan pemerintah.

“Tadi sempat berdialog dan menemukan titik permasalahannya dan kemudian beliau bisa menyesuaikan dengan intruksi pemerintah,” katanya.

“Intinya tidak ada masalah. Hanya terkait teknis saja dan itu sudah ada solusinya. Sehingga kita harapkan di pasar ini bisa dijual eceran tertinggi Rp15.500 tidak ada lagi dengan harga melebihi harga tersebut,” harap Dirreskrimsus Polda Jambi.

Lanjut Thory, Untuk minyak curah di Jambi sendiri ada sebanyak 3 produsen, seperti PT. KTN, Budi Nabati dan Aneka Pangan. “Mereka inilah yang mensuplai minyak curah di Jambi. Dan untuk stoknya tercukupi,” tutupnya.

Sementara itu, Penjual Minyak Curah, Asia Budi mengatakan dirinya selama ini mengambil ke agen dengan harga yang tinggi sehingga menjual di harga Rp17 ribu.

“Kami ngambek langsung ke agen, belum biaya angkut dan penyusutan minyaknyo, biaya plastik dan karet jadi jual segitu lah (Rp17 ribu),” ujarnya,

Namun, Ia akan mengikuti aturan Harga Eceran Tertinggi (HET) Rp 15.500 perliter, jika memang modal minyak curah seharga Rp 14.800 perliter dan diantar ke toko.

“Kita akan ikuti aturan, dan menjual harga yang telah disesuaikan,” tandasnya.

ShareTweetShare
Previous Post

Safari Ramadhan, Al Haris Berikan Bantuan Bagi Anak Yatim

Next Post

INFO TEMPAT SUNAT DARI BAYI SAMPAI DEWASA DI JAMBI – 081274211327

Berita Terkait

Satgas PHKE Gandeng UM Jambi, Percepat Hilirisasi dan Ketahanan Energi di Wilayah Sumatera

Satgas PHKE Gandeng UM Jambi, Percepat Hilirisasi dan Ketahanan Energi di Wilayah Sumatera

by admin
09/10/2025
0

Nuansa Jambi - Pemerintah melalui Satuan Tugas Percepatan Hilirisasi dan Ketahanan Energi Nasional (PHKE) terus memperluas kerja sama dengan berbagai perguruan tinggi dalam...

UM Jambi Gelar Seminar Nasional Hilirisasi dan Ketahanan Energi, Bukti Kampus Swasta Siap Dukung Transformasi

UM Jambi Gelar Seminar Nasional Hilirisasi dan Ketahanan Energi, Bukti Kampus Swasta Siap Dukung Transformasi

by admin
09/10/2025
0

Nuansa Jambi - Universitas Muhammadiyah Jambi (UM Jambi) kembali menunjukkan kiprahnya sebagai kampus unggul yang peduli terhadap isu strategis nasional. Kamis...

Prof. Muhadjir Effendy Bersama Rektor Kunjungi Kampus II UM Jambi, Siap Melangkah Menuju Indonesia Emas 2045

Prof. Muhadjir Effendy Bersama Rektor Kunjungi Kampus II UM Jambi, Siap Melangkah Menuju Indonesia Emas 2045

by admin
05/10/2025
0

NUANSA JAMBI – Usai memberikan kuliah umum di Auditorium Universitas Muhammadiyah Jambi (UM Jambi), Sabtu (4/10), Prof. Dr. Muhadjir Effendy,...

Prof. Muhadjir Effendy Beri Kuliah Umum Serta Serahkan Dua Buku Karyanya ke Rektor UM Jambi

Prof. Muhadjir Effendy Beri Kuliah Umum Serta Serahkan Dua Buku Karyanya ke Rektor UM Jambi

by admin
05/10/2025
0

NUANSA JAMBI – Universitas Muhammadiyah Jambi (UM Jambi) mendapat kehormatan atas kehadiran Prof. Dr. Muhadjir Effendy, M.AP, Penasihat Khusus Presiden...

Fakta Sebenarnya: UM Jambi Bantah Isu “Di Ujung Tanduk”, PMB Justru Naik 43% pada 2024

Fakta Sebenarnya: UM Jambi Bantah Isu “Di Ujung Tanduk”, PMB Justru Naik 43% pada 2024

by admin
26/09/2025
0

Nuansa Jambi - Beberapa waktu lalu, sebuah website menarasikan bahwa Universitas Muhammadiyah (UM) Jambi tengah berada “di ujung tanduk” karena jumlah...

Forum Jurnalis Pendidikan Jambi dan Markas Seniman Jambi Audensi dengan Walikota Jambi, Ini yang Dibahas

Forum Jurnalis Pendidikan Jambi dan Markas Seniman Jambi Audensi dengan Walikota Jambi, Ini yang Dibahas

by wijayasanca
23/09/2025
0

Kota Jambi - Forum Jurnalis Pendidikan Provinsi bersama sejumlah pengurus Markas Seniman Jambi berkesempatan bertatap muka langsung dengan Walikota Jambi,...

Load More

Berita Pilihan

Hj. Iin Kurniasih Tekankan Pentingnya Pencegahan Kekerasan di Dunia Pendidikan

Hj. Iin Kurniasih Tekankan Pentingnya Pencegahan Kekerasan di Dunia Pendidikan

1 tahun ago

Sekda Harap Lulusan UMJ Berjiwa Entrepreneurship

4 tahun ago
Kota Jambi Jadi Kota Pembuka MenFest 2025: Lomba Sihir, Feast, dan Hindia Siap Guncang Panggung

Kota Jambi Jadi Kota Pembuka MenFest 2025: Lomba Sihir, Feast, dan Hindia Siap Guncang Panggung

6 bulan ago
Sambangi Jambi, Presiden PKS Pastikan Mesin Politik Mulai Bekerja Penuh

Sambangi Jambi, Presiden PKS Pastikan Mesin Politik Mulai Bekerja Penuh

2 tahun ago
Pemerintah Resmi Tetapkan Hari Raya Idul Adha Pada Tanggal 29 Juni 2023

Pemerintah Resmi Tetapkan Hari Raya Idul Adha Pada Tanggal 29 Juni 2023

2 tahun ago
Nuansa Jambi

© 2025 NuansaJambi - All right reserved.

Informasi

  • Tentang Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi

Ikuti Kami

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
    • Batanghari
    • Bungo
    • Kerinci
    • Kota Jambi
    • Merangin
    • Muarojambi
  • Politik
  • Ekonomi
  • Bisnis
  • Pendidikan
  • Hukum dan Kriminal
  • Olahraga
    • Otomotif
      • FORMULA1
      • MOTOGP
    • BOLA
      • LIGA CHAMPIONS
      • TIMNAS
      • Piala Dunia
  • Entertainment
    • CELEB
    • Musik
    • Kesenian
    • Kebudayaan
  • Gaya Hidup
    • Teknologi
    • Kesehatan

© 2025 NuansaJambi - All right reserved.